TUJUAN PROGRAM ADIWIYATA.
- Untuk mewujudkan warga sekolah yang cerdas dan mempunyai kesadaran serta tanggung jawab baik terhadap diri sendiri, lembaga, maupun lingkungan sebagai tempat hidupnya melalui tata kebijakan dan kehidupan yang baik untuk mendukung pembangunan berkelanjutan yang berwawasan lingkungan.
- Untuk menjadikan warga sekolah yang memiliki sikap, perilaku, dan memiliki partisipasi pengelolaan lingkungan dalam rangka mewujudkan sumber daya manusia yang memiliki karakter bangsa untuk mewujudkan pembangun berkelanjutan dan berwawasan lingkungan.
- Untuk mewujudkan sebuah sekolah yang memiliki lingkungan yang lestari dan layak bagi warga sekolah sebagai dasar menuju terciptanya kesejahteraan hidup serta cita-cita pembangunan berkelanjutan dan berwawasan lingkungan.
MANFAAT PROGRAM ADIWIYATA
- Menjadi tempat belajar yang layak dan tempat pengembangan serta penghayatan tentang nilai-nilai pemeliharaan dan pengelola
- Meningkatkan kualitas lingkungan tempat belajar dan interaksi kehidupan sekolah yang kondusif.
- n lingkungan hidup yang baik dan benar bagi warga sekolah dan masyarakat sekitar.
- Mendukung pencapaian standar kompetensi/kompetensi dasar dan standar kompetensi lulusan (SKL) pendidikan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar